Berhubung ada beberapa rekan-rekan Kepala RA/Madrasah yang masih bingung terkait laporan apa saja yang harus dilaporkan akhir Nopember nanti tentang data lembaga, guru dan siswa, dengan ini kami Informasikan bahwa yang dilaporkan lembaga diakhir bulan Nopember nanti adalah :
1. Data EMIS (proses entry dilakukan melalui Web Site Emis On Line) berupa :
a. Photo Copy Formulir Lembaga dan Guru sebanyak 2 rangkap (untuk formulir siswa info mnyusul)
b. Shoft Copy File Excel yang di unduh dari Polder Reeport pada Web Site EMIS ON LINE
2. Data Up_Date Guru (proses entry dikerjakan pada Master Database Up_Date Guru 2011 yang di
download dari email "filemapenda@gmail.com") bagi yang belum mengunduh harap segera meng-unduh
Master Database tersebut !!!, laporan berupa :
a. Shoft Copy Database Up_Date Guru yang sudah dienty oleh RA/Madrasah. Penamaan File
sebagai berikut :
Nomor NSM Baru_Nama RA/Madrasah_Nama Kecamatan.
Contoh : 111232010017_MIS NURUL HUDA_Cibinong
b. Hard Copy surat Pernyataan Validasi (Bermaterai), Format 1 dan Format Usulan TF APBN.
DATA DILAPORKAN PALING LAMBAT
TANGGAL 30 NOPEMBER 2011.
(Mohon Maaf Kami Tidak Menerima Laporan Via Email sbb Akurasi data Harus Kami Cek Ulang)